Yayasan Perguruan Taman Siswa, siapa sih yang nggak tahu nama besar ini? Berdiri sejak tahun 1922 yang didirikan oleh Bapak Pendidikan Indonesia yaitu Ki Hajar Dewantara, Taman Siswa menjadi salah satu yayasan pendidikan tertua di Indonesia. Hebatnya lagi, cabang-cabangnya sekarang sudah menyebar di seluruh Indonesia, sampai lebih dari 120 cabang lho. Di Kebumen sendiri, Yayasan Taman Siswa punya 3 sekolah keren yaitu SMP Taman Dewasa, SMK Taman Karya Madya Pertambangan, dan SMK Taman Karya Madya Teknik.
Lanjutkan membaca “Mengenal Sekolah Legend yang Didirikan Bapak Pendidikan Ki Hadjar Dewantara – Taman Siswa Kebumen”